Ahli pasang tenda membran

posted in: tenda membran | 0

Terdapat berbagai jenis bahan yang dapat digunakan untuk membuat tenda membran atau canopy membrane, anda bisa berkonsultasi terlebih dahulu dengan teknisi kami untuk menetukannya. Teknisi kami telah berpengalaman cukup lama dalam pembuatan dan pemasangan jenis tenda membran ataupun tenda layar.

Braja Awning menyediakan layanan jasa pembuatan dan pemasangan tenda membran atau canopy membrane dengan desain serta ukuran yang dapat disesuaikan dengan selera anda. Desain untuk tenda membraen dapat berasal dari anda atau sepenuhnya diserahkan pada teknisi kami.

ahli pasang tenda membran

Untuk konsultasi atau memesan jasa pembuatan dan pemasangan tenda membrane atau canopy membrane, anda dapat menghubungi kami secara langsung melalui nomor telepon yang telah tertera dibagian atas website kami, selain itu anda juga dapat menghubungi kami melalui e-mail dengan mengklik tombol “pesan” dibawah ini. Selain melalui nomor telepon dan e-mail, anda juga bisa datang langsung ke workshop kami dengan alamat seperti yang tertera di bagian samping website kami. Layanan kami mencakup seluruh Indonesia, termasuk Jakarta Barat, Jakarta Timur, Jakarta Selatan, Jakarta Utara, Jakarta Pusat, Bandung, Bogor, Tanggeran, Depok dan lain-lain.

Bahan dan material yang digunakan pada kanopi tenda membrane ini adalah besi hollow/membrane/pipa dan juga kain yang digunakan sebagai atap tenda. Penggunaan besi membrane yang cukup ringan dan mudah dibentuk namun cukup kuat merupakan bahan utama dalam membangun kanopi tenda membrane. Besi membrane sendiri menjadi bahan utama yang digunakan untuk membuat rangka tenda membrane.

Sesuai namanya, tenda membrane merupakan jenis kanopi yang dibuat menggunakan besi membrane yang kemudian dilengkungkan dan dibentuk sedemikian rupa hingga membentuk model tenda seperti yang diinginkan.

Kain yang digunakan sebagai atap dari kanopi tenda membrane ini merupakan jenis kain yang sangat fleksibel dan lentur, namun tetap kuat dalam berbagai cuaca, baik itu cuaca panas maupun hujan. Kain yang digunakan untuk atap tenda membrane ini merupakan kain khusus yang tentunya tahan air, selain itu juga dapat menahan sinar ultra violet pada sinar matahari.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *